Juli 2016 kita dipertemukan di satu sekolah
Sesep & Riska
True Love
"Dan Diantara Tanda-tanda (Kebesaran) -Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Tenteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Diantaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sungguh, Pada Yang Demikian Itu Benar-benar Terdapat Tanda-tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berfikir"
{ Q.S : Ar-Rum Ayat 21 }
We Are Getting Married
Count The Date
Juli 2016 kita dipertemukan di satu sekolah
Tidak ada yang kebetulan di dunia ini , semua sudah tersusun rapih oleh yang maha kuasa , saling bertukar cerita dan di tanggal 24 Juni 2017 kita menjalin cinta
Kehendak nya menuntun kami pada sebuah pertemuan yang tak pernah disangka hingga akhirnya pertemuan selanjutnya membawa kami pada sebuah ikatan suci , kami melangsungkan Lamaran pada 26 Desember 2020
Kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan di bulan November 2024 insyaa allah sebagai mana yang pernah dikatakan Sayyidina Ali bin Abi Thalib "Apa yang menjadi Takdirmu akan menemukan jalannya untuk menemukan mu "
Amplop Digital
Mohon Mengisi Buku Tamu Di Kolom Bawah,
Untuk Keperluan Data
“Love is not about how many days, months, or years you have been together. Love is about how much you love each other every single day”